Film & MusikKomunitas

Open Rekrutmen Crew Kremov Pictures Generasi-12 (2019)

biem.co — Sobat biem suka film? atau minat geluti proses pembuatan film. Kali ini Kremov Pictures membuka kesempatan untuk sobat biem dengan program Open Rekrutmen Crew Kremov Pictures Generasi-12 (2019).

Berikut persyaratannya:

  1. Usia 15-30 tahun (minat dibidang Film, Fotografi, Musik)
  2. Domisili wilayah banten;
  3. Siap mengabdi pada komunitas selama minimal 2 tahun dan aktif dalam kegiatan Kremov;
  4. Tujuan untuk mengembangkan bakat dan hobi;
  5. Memiliki hasil karya yang telah di share di media sosial seperti Youtube, Facebook, Instagram atau medsos lainnya
  6. Pendaftaran gratis, jika lolos seleksi dikenakan biaya 250.000 untuk Kemeja PDH dan workshop film. Free: Sertifikat dan ID card

Caranya:

  1. Ketik biodata kamu di Ms. word (Nama, TTL, Alamat Lengkap, Hobi, Asal Instansi/Sekolah, Tujuan Ikut Kremov dan Nomor Telphone yang dapat dihubungi)
  2. Kirim biodata tersebut berserta foto close-up (gaya dan ukuran bebas) ke e-mail : [email protected]
  3. Pendaftar akan dihubungi oleh panitia, dan seleksi interview & bakat akan dilaksanakan pada 16-17 Februari 2019
  4. Peserta yang lolos seleksi wajib mengikuti workshop, produksi film, dan kegiatan entertain lainnya bersama Kremov Pictures

Pendaftaran ditutup pada 15 Februari 2019

Untuk informasi lebih lanjut bisa hubungi:

0859-4600-3007 (Nadia) 0812-9425-7884 (Arbi)

Atau di official website: www.kremovpictures.com

Jadi tunggu apalagi, segera daftar !!!

Editor: Redaksi

Tulisan yang Tak Kalah Menarik

Back to top button